BISMILLAHIRROHMANIRROHIM
ASSALAMU'ALAIKUM WR. WB.
Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas hal tentang "Priest", saya mengagumi job seorang priest dalam game karena perannya sebagai pendukung sekaligus penyerang dalam berbagai macam game. Merupakan niat yang suci untuk mau membantu orang lain untuk menjunjung kemenangan suatu tim, disamping banyak orang yang ingin bermain dalam tim hanya untuk kemenangan pribadi.
Priest (indonesia: imam) secara garis besar memang berhubungan dengan keagamaan non-Islam, tapi yang saya lihat bukanlah dalam sisi itu, namun hal yang tadi sudah sedikit saya jelaskan. Namun, hanya sebagai informasi saja, saya akan menjelaskan pengertian dari priest seperti yang tertera dalam Wikipedia.com:
Priest adalah orang yang berwenang dalam melakukan ritual sakral agama, terutama sebagai mediator antara manusia terhadap satu atau beberapa dewa. Mereka juga berkuasa untuk mengelola ritual keagamaan, khususnya ritual pengorbanan dan kedamaian untuk dewa.
Tak ada satu jabatan pun dalam Islam yang mencakup penuh arti dari Priest seperti dalam Kristen, beberapa fungsi dari priest juga tak dilakukan oleh setiap jabatan. Gelar "Mulia", biasanya diartikan sebagai "Ulama" dalam Negeri Barat dan dianggap sejalan dengan Priest, yaitu gelar dari pidato sesosok orang yang berpendidikan atau disegani. Dalam Islam disebut juga "Imam Khatib", yang terdiri dari dua gelar; Imam, yaitu orang yang memimpin Sholat dalam sebuah jama'ah. dan Khatib, yaitu orang yang berceramah di depan jama'ah (seperti pada Sholat Jum'at).
Di bawah ini akan saya tampilkan beberapa karakter seorang Priest dalam beberapa game:
|
Lost Saga |
|
Dragon Nest |
|
Mirror War |
|
Atlantica |
|
Ragnarok 2 |
|
Seal |
|
Legenda Naga |
|
Jade of Destiny |
Sumber:
Wikipedia
Dragon Nest
Tidak ada komentar:
Posting Komentar